Jangan Buang Biji Ini Karena Bisa Mengobati Penyakit

Suka mengonsumsi buah pepaya? Saat mengonsumsi buah Pepaya, kebanyakan orang akan langsung membuang bijinya, padahal didalamnya mengandung manfaat yang luar biasa bagi kesehatan. Tak banyak yang tahu jika biji pepaya yang banyak dibuang tersebut sangat ampuh membasmi racun yang menumpuk di usus, lever, dan ginjal serta mengontrol kadar kolesterol yang banyak mengancam kesehatan


Beberapa Khasiat Biji Pepaya


1, Biji Pepaya Dapat melindungan ginjal. Peneliatian telah menemukan kalau dari ekstrak biji pepaya dapat melindungi ginjal dari racun diinduksi gagal ginjal.

2, Mengobati Hipertensi. Parut sebuah pepaya muda, peras. Minum airnya 2 kali sehari. Lakukan selama 3 hari.


3, Menyehatkan jantung
Selain mengandung antioksidan yang tinggi, Biji pepaya juga mengandung zat antikolesterol sehingga baik untuk kesehatan jantung.(Mengerikan, Ini Efek Negatif Jika Diabetes Tidak Dobati)

4, Mencegah tifus dan pembentukan tumor
Biji pepaya dapat dikonsumsi bersamaan dengan susu untuk mencegah penyakit tifus dan bermanfaat dalam menyembuhkan penyakit wasir. Biji pepaya mengandung senyawa khusus yang dapat mencegah pembentukan tumor, ujar para peneliti.

Related Posts :

0 Response to "Jangan Buang Biji Ini Karena Bisa Mengobati Penyakit"

Post a Comment